Mark Messages as Read
Saat Anda menerima pesan masuk dari Webhooks, Anda dapat menggunakan api ini untuk mengubah statusnya menjadi read. Sebaiknya tandai pesan masuk menjadi status read dalam waktu 30 hari setelah diterima. Pesan yang ditandai menjadi status read terlihat seperti ini:
Prerequisite
All API calls require authentication with
API_TOKEN
Developers can authenticate their API calls with the API_TOKEN
generated in App Dashboard > Phone Numbers > Detail > Api
. Untuk menandai pesan menjadi status read kirim request
Anda tidak dapat menandai pesan keluar yang Anda kirim menjadi status read.
Parameters
Ini adalah parameter utama yang digunakan untuk mengirim video message requests:
Name | Description |
---|---|
status | Required Status pesan. Anda dapat menggunakan bidang ini untuk menandai pesan sebagai read . |
Contoh
Sampel request
curl -X PUT 'https://waofficial.botika.online/api/whatsapp/v1/messages/{{ MESSAGE_ID }}' \ -H 'Authorization: Bearer {{ API_TOKEN }}' \ -H 'Content-Type: application/json' \ -d '{ "status": "read" }'
Jika berhasil, Anda menerima kode status 200.
null # or {}
Jika respons gagal, Anda menerima kode respons 404 Not Found.